Internship Track
Magang Kerja di Perusahaan
Magang ini sedikit berbeda dengan yang pernah kamu ketahui! Pada bidang Magang di Program 3 + 1 ini kamu akan melakukan kerja praktek di perusahaan selama 1 tahun. Dan perusahaan tempat kamu bekerja akan memberikan kamu job description seperti mata kuliah kamu di kampus dengan total 32 SKS. Jadi kalau kerja kamu bagus, kemungkinan besar setelah lulus kuliah kamu langsung direkrut oleh perusahaan tersebut.